Usulan Prioritas Musrenbang Tak Juga Direalisasi, Kades di Trenggalek Patah Hati
Jalan rusak yang diusulkan pembangunan masuk prioritas di Musrenbangdes terancam tidak terealisasi. TRENGGALEK, HARIAN-NEWS — Sejumlah kepala desa di Kabupaten Trenggalek meluapkan kekecewaan mereka. Pasalnya, berbagai usulan pembangunan yang berulang kali menjadi prioritas Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) sejak tingkat dusun hingga kecamatan tak kunjung terealisasi. Basuki, S.Si., S.Pd., Kepala Desa Duren, Kecamatan Tugu, menilai Pemerintah […]






