Selasa, 30 April 2024

Posbindu Desa Krosok Sendang Gelar Pemeriksaan Gratis

Posbindu Desa Krosok Sendang Gelar Pemeriksaan Gratis

TULUNGAGUNG,HARIAN-NEWS.com – Dalam upaya antisipasi penyakit tidak menular, Posyandu Desa Krosok, Kecamatan Sendang, Tulungagung, Jawa Timur mengadakan Pos Binaan Terpadu (Posbindu) dengan agenda pemeriksaan rutin gratis.

Tujuan utama adalah deteksi dini penyakit tidak menular melalui pemeriksaan gula darah, tensi, dan berbagai pemeriksaan kesehatan rutin lainnya.

Menurut Ibu Rusmini, Bidan Desa Krosok, kegiatan ini merupakan bagian dari upaya antisipasi dini terhadap penyakit tidak menular.

“Pada tahun 2016, sekitar 71 persen penyebab kematian di dunia adalah penyakit tidak menular yang membunuh 36 juta jiwa per tahun. Sekitar 80 persen kematian tersebut terjadi di negara berpenghasilan menengah dan rendah,” ungkap Rusmini, merujuk pada data WHO tahun 2018.

survey dan pendeteksi sumber air

Lebih lanjut, Rusmini menekankan penyakit tidak menular dapat dicegah melalui pemeriksaan rutin di Posbindu. Untuk mencegah penyakit tidak menular, masyarakat dapat mengikuti prinsip CERDIK:

BACA JUGA :  Paripurna DPRD Tulungagung Tentukan Perwakilan Tujuh Fraksi Pansus Pilwabup

Cek Kesehatan secara rutin dengan melakukan pemeriksaan kesehatan minimal satu tahun sekali di Posbindu/Posyandu, atau di fasilitas kesehatan tingkat pertama seperti Puskesmas.

Enyahkan Asap Rokok dengan tidak merokok atau menghindari asap rokok.

Kota Yogyakarta sudah memiliki Peraturan Daerah Kawasan Tanpa Asap Rokok yang sebaiknya dipatuhi demi kepentingan bersama.
Rajin Aktivitas Fisik dengan membiasakan diri bergerak aktif minimal 30 menit sehari untuk menghindari obesitas dan penyakit tidak menular lainnya.

Diet dengan Gizi Seimbang, perbanyak konsumsi buah dan sayur, serta mengubah kebiasaan ngemil dengan buah segar untuk menurunkan faktor risiko PTM.

Istirahat yang Cukup selama 7-9 jam sehari untuk memperbaiki metabolisme tubuh.

Kelola Stres agar selalu sehat baik fisik dan mental sesuai dengan definisi kesehatan dalam Undang-Undang Republik Indonesia.

BERITA TERKAIT

BERITA TERBARU

Relawan Bolonemase Kediri Gelar Workshop Digitalisasi UMKM

KEDIRI, HARIAN-News.com- Dalam upaya menguatkan Usaha Menengah Kecil Mikro (UMKM) di Kota Kediri, Relawan Bolonemase mengadakan Workshop Digitalisasi UMKM pada hari Minggu, 28 April...

Festival Seni Pelajar Seleksi Tingkat Nasional di Tulungagung 2024

TULUNGAGUNG, HARIAN-NEWS.com - Wujud komitmen implementasi Kurikulum Merdeka dengan memupuk  minat dan bakat seni di kalangan pelajar, Dinas Pendidikan Kabupaten Tulungagung menyelenggarakan Festival dan...

Peringatan Hari Bakti Pemasyarakatan: Momentum Evaluasi dan Peningkatan Pembinaan Narapidana

Peringatan Hari Bakti Pemasyarakatan: PONTIANAK, HARIAN-News.com - Dalam rangka memperingati Hari Bakti Lembaga Permasyarakatan setiap tanggal 27 April, Dr. Herman Hofi Munawar, Pakar Hukum dan...

Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28, Langkah Menuju Ekonomi Hijau

SURABAYA, HARIAN- News. com – Dalam rangka memperingati Hari Otonomi Daerah (Otda) ke-28, upacara peringatan telah dilaksanakan di Balai Kota Surabaya, Jawa Timur, pada...

Kolaborasi Pemkab Tulungagung dan Universitas Brawijaya Tingkatkan Kemandirian Hukum Daerah

TULUNGAGUNG HARIAN-News.com - Sekretaris Daerah Kabupaten Tulungagung, Tri Hariadi, membuka kegiatan Coaching Clinic dengan tema “Strategi Pembentukan dan Evaluasi Produk Hukum Daerah dalam Rangka...

DPRD Tulungagung Setujui Ranperda Pencabutan Perda Usaha Perindustrian dan Perdagangan

  TULUNGAGUNG , HARIAN- NEWS.com - Rapat Paripurna DPRD Tulungagung yang berlangsung di Graha Wicaksana, gedung DPRD setempat, pada Jumat (26/4/2024), berhasil menetapkan Ranperda tentang...

Sebanyak 304 PPPK Terima Petikan Keputusan Pengangkatan dari Pj. Bupati Tulungagung

TULUNGAGUNG, HARIAN -NEWS.com — Penjabat (Pj.) Bupati Tulungagung, Heru Suseno, melaksanakan penyerahan petikan Keputusan Bupati tentang Pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di...

Rakor Kemendagri Bahas Pengendalian Inflasi Diikuti Pj Bupati Tulungagung dan Forkopimda

  TULUNGAGUNG, HARIAN -NEWS. com. - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengadakan rapat koordinasi (rakor) rutin, yang kali ini fokus pada pengendalian inflasi di daerah untuk...

Pj. Bupati Heru Suseno Buka Sosialisasi IDM dan Halal Bihalal Bersama Pendamping Desa Tulungagung

  TULUNGAGUNG, HARIAN- NEWS. com - Penjabat (Pj.) Bupati Tulungagung, Heru Suseno, membuka acara sosialisasi pemutakhiran Indeks Desa Membangun (IDM) yang diikuti oleh Halal Bihalal...

Bupati Tulungagung dan Kepala Pelaksana BPBD Hadiri Rakornas Penanggulangan Bencana 2024 di Bandung

  BANDUNG, HARIAN- NEWS.com - Bupati Tulungagung, Heru Suseno, didampingi oleh Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tulungagung, Robinson P. Nadeak, menghadiri Puncak...

Tonny Andreas, Siap Bertarung di Pilkada Blitar 2024 dengan Dukungan Lintas Relawan

BLITAR, HARIAN- NEWS.com - Meskipun belum terdaftar sebagai calon potensial dalam Pilkada Blitar 2024 versi Wikipedia, Tonny Andreas, Ketua KONI Kabupaten Blitar, menyatakan kesiapannya...

Puskesmas Pagerwojo Kolaborasi dengan Desa Mulyosari dan Perum Jasa Tirta Bagikan Paket Bergizi untuk Balita dan Bumil

TULUNGAGUNG Harian-news.com. – Puskesmas Pagerwojo bekerjasama dengan pemerintah Desa Mulyosari dan Perum Jasa Tirta mengadakan acara pembagian paket bergizi bagi balita dan ibu hamil...
spot_img
spot_img

BERITA TRENDING