Respon Cepat PUBM Malang Atas Erosi Pondasi Jembatan Sutojayan
MALANG, HARIAN-NEWS.com – Menyusul laporan dari Pemerintahan Desa dan warga Desa Sutojayan, Kecamatan Pakisaji, mengenai erosi pondasi Jembatan Sutojayan akibat hujan deras, Dinas Pekerjaan Umum dan Bina Marga (PUBM) Kabupaten Malang bertindak cepat dengan mengirimkan tim gabungan untuk meninjau kerusakan tersebut. Kepala PUBM Kabupaten Malang, Khairul Isnaidi Kusuma, mengatakan, tim gabungan dari bidang perencanaan dan […]